Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2011

Things that I Will Miss When I Graduate from My (Not So) Lovely School

Sekolah sudah berakhir dengan sukses (?). Dan itu artinya, sebentar lagi saya harus meninggalkan bangku sekolah. Berikut hal-hal yang akan saya kangeni dari sekola h saya, sang "Penjara Hijau": Anak SMP pada Misa Hari Raya Santa Ursula 2010 1. Seragam "taplak" Memangnya ada gitu, kuliah pakai seragam seperti gambar di atas? XP Kalau kuliah sih masih ada universitas yang pakai seragam (contoh: IT TELKOM), tapi tentunya bukan seperti gambar diatas... Hoho.. Maaf fotonya rada blur, ngambilnya candid sih... 2. Bakmi sekolah Kantin ini menjual bakmi yang enak (menurut saya) walau harganya terus naik seiring bertambahnya laju inflasi *halah*. Saya menjadi pelanggan tetap kantin ini sejak kelas 1 SMP. Dari dia belum jualan bakmi dan masih jualan jagung rebus keju dan susu kental manis *yang menginspirasi saya buat mencoba resep demikian dan bereksperimen dengan jagung rebus tersebut*. Lantai 4 perpustakaan sekolah. D 3. Perpustakaan Tempat favorit saya dari saya SD (walau

Entri-entri Terakhir yang Ber-Tag "School"

UAN SUDAH BERAKHIR! Artinya, sebentar lagi saya sudah lulus sekolah... Dan artinya saya sebentar lagi tidak akan menulis entri ber-tag "school" melainkan berganti ke "university"... hoho.. Kecuali mungkin sedang mengenang masa lalu atau mungkin me-report event di sekolah manapun... ~bye-bye school!~

First Impression: HELLO ~Paradise Kiss~

HELLO ~Paradise Kiss~ adalah single YUI yang dikeluarkan tanggal 1 Juni 2011. Berikut adalah review singkat saya tentang album ini. Seperti biasa, hanya dari secara umum, tidak dari liriknya: 1. HELLO ~Paradise Kiss~ Awal yang sangat catchy! Secara keseluruhan lagu ini cukup easy listening. Video lagu ini juga paling menarik dengan adanya 9 gaya YUI yang berbeda-beda. Walau bukan lagu terbaik YUI, tapi menurut saya video lagu ini adalah video terbaik YUI. 2. YOU Gitar, piano, dan biola dalam satu album! Lagu penutup yang sangat tepat untuk mengakhiri hari sebelum tidur... Lagu yang manis sekali... 3. It's My Life (Acoustic Version) Tak ada kesan berarti, sih... Sama saja seperti versi akustik lagu-lagu YUI pada umumnya... Tak ada yang spesial menurut saya... 4. Hello ~Instrumental~ Serasa kayak versi non instrumental, karena backing vokal yang menyertai sebagian lagu... DOWNLOAD HERE Nilai: 8/10

Holiday Projects

Actually I already have holiday from one month ago. I have no idea about how to do; everyday I spend my time to go to the mall, reading book, playing Osu! (I will tell you more about this game), watching anime, browsing, and make cross stitch (I will tell you more about this too). I've already tried to find a job (working in magazines, maybe?), but there are no job vacancy. So, I'm only stuck on long boredom because I can't do nothing. That's why, I try to make my holiday projects. Here are my projects: 1. #projectfanfic My project which I have planned about three months ago. It's project that collect fanfictions from people and then make it to the book. Quite interesting, isn't it? Your fanfic can be read by all the people! You just send your fanfictions to me and then I'll make your fanfic to the book. More info: http://fanficproject.blogspot.com . Temporary deadline: May, 31st, 2011. 2. Cross Stitch Three weeks ago, I came to school to fit jumper that wil

Are You A Book Maniac?

My first quiz in this blog, and also 3rd English entry (as I can remember). Sorry for my bad English... (Ah, somehow I want to make new blog with all entries in English so I can improve my English TT_TT). Book is very important in our life, isn't it? Book is window of the world, resource of knowledge and sometimes, book is entertaining to read. For some people, even reading book is really fun activities to them. And sometimes, some people consider themselves as a book maniac, they LOVE to read very much more than others. In this quiz, you can check whether you are a book maniac or not. Give the checkmark beside the statement that you consider is suit to you. 1. I read more than one book every week. 2. I prefer to go to the library than the beach. 3. My school/campus librarian easily recognize me whenever I go to the library. 4. I'm very enjoyed myself when I'm reading. 5. I'm a visual learner: I usually study by reading the book, not by listening to the teacher or doing

Hore, Saya Lulus!

Setelah penantian hampir sebulan terhitung sejak tanggal 21 April 2011, tanggal 16 Mei 2011 yang lalu saya menghadiri pengumuman kelulusan. Dan hasilnya: SEKOLAH SAYA LULUS 100%! Well, kalau yang itu sih ga kaget, karena bisa dibilang setiap kali UN sekolah saya hampir selalu (bahkan mungkin selalu)lulus 100%. Syukurlah nilai UN saya ada yang mencapai target (meskipun ada juga yang tidak), tapi saya senang karena setidaknya saya lulus. Walau ada sedikit problem di nilainya (yang kemungkinan dicurangin.. hmm...), tapi saya maklumi saja...

Sedikit Unek-unek dari Seorang Murid yang Hampir Lulus

Saya sama sekali tak berharap unek-unek saya ini dibaca oleh "mereka yang berkuasa". Saya hanya mau menyampaikan unek-unek saya untuk para pembaca, itu saja. Mau menanggapi boleh, mau setuju silakan, mau tidak setuju terserah. Jika ada fakta yang saya paparkan yang keliru, saya mohon maaf. Ujian Nasional. Dua kata itu tidak asing lagi untuk para pelajar SMA, SMP, dan sekarang, SD. Saya termasuk orang yang mungkin lumayan beruntung karena tidak mengalami UN saat SD. Sampai saat ini, UN selalu menjadi perbincangan utama untuk mereka yang berstatus sebagai pelajar, terutama tingkat akhir. Kenapa? Karena sampai tahun lalu, UN masih menjadi satu-satunya faktor yang menentukan seorang pelajar tingkat akhir lulus atau tidak. Selain itu, selama beberapa tahun terakhir pelajar tingkat akhir (juga kepala sekolah beserta para guru) dibuat kaget oleh berbagai peraturan yang sifatnya unpredictable. Tahun ini peraturannya A, tahun depan bisa jadi berubah seratus delapan puluh derajat. Pera